You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Dampak Penghentian Reklamasi Perlu Ditinjau
.
photo Yopie Oscar - Beritajakarta.id

Dampak Penghentian Reklamasi Perlu Ditinjau

Wakil Gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat menegaskan akan mematuhi proses hukum dan keputusan Pemerintah Pusat terkait penghentian secara permanen reklamasi Pulau G.

Gimana pembongkaranhya. Apakah akan dikembalikan ke semula. Dampak ini harus dipertimbangkan betul

"‎Saya pribadi sih berpendapat harus patuh kepada proses hukum dan pemerintah pusat," kata Djarot di Parkir Selatan Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jumat (1/7).

Namun ia meminta Komite Gabungan Pantai Utara memikirkan dampak dari pemberhentian reklamasi Pulau G secara permanen, pasalnya reklamasi sendiri hampir rampung pengerjaannya.

Basuki Tunggu Putusan Presiden Soal Reklamasi

"Yang dipikirkan bagaiman bongkarnya. Gimana pembongkaranhya. Apakah akan dikembalikan ke semula. Dampak ini harus dipertimbangkan betul‎," tandas Djarot.

Seperti diketahui, Komite Gabungan Pantai Utara yang dipimpin Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Sumber Daya, Rizal Ramli memutuskan untuk menghentikan reklamasi Pulau G secara permanen, Kamis (30/6) kemarin. Pasalnya kegiatan reklamasi di Pulau G telah melanggar tiga kategori dari berat hingga ringan.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3692 personFolmer
  2. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye972 personTiyo Surya Sakti
  3. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye939 personFolmer
  4. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye892 personFolmer
  5. Dinsos DKI Luncurkan SiPending Emas Mobile

    access_time18-11-2024 remove_red_eye828 personAldi Geri Lumban Tobing